
Libur Akhir Tahun, Tiket Kereta Jarak Jauh dari Jakarta Sudah Bisa Dipesan
JAKARTA – Libur Hari Natal dan pergantian tahun tinggal beberapa minggu. Karena itu, untuk mengakomodasi masyarakat yang hendak bepergian, PT Kereta Api Indonesia (PT KAI) DAOP 1 Jakarta sudah resmi membuka pemesanan tiket 43 kereta […]