Yogyakarta dan Surabaya adalah dua kota yang menjadi tujuan populer yang tak pernah sepi dikunjungi masyarakat, salah satunya melalui transportasi kereta api. Ribuan penumpang kereta api lalu lalang antar dua kota ini tiap harinya.
Bagi masyarakat ibukota yang ingin bepergian menggunakan kereta api dari Jogja menuju Surabaya, pada kesempatan kali ini kita akan menyajikan Informasi Terbaru Jadwal Dan Harga Tiket Kereta Api Jogja-Surabaya yang bisa Anda gunakan.
Untuk menghubungkan dua kota besar di Jawa yaitu Surabaya dan Yogyakarta ini, PT.KAI menyediakan beberapa armada yang dapat Anda gunakan diantaranya Kereta api Sancaka, Bima, Mutiara Selatan, Turangga dan Argo Wilis.
Untuk rute ini, keberangkatannya bisa melalui Stasiun Tugu Kota Yogyakarta sedangkan kedatangannya dilayani di stasiun Surabaya Gubeng. Masing-masing kereta api memiliki layanan kelas yang berbeda mulai dari Eksekutif, Bisnis dan ekonomi. Harga tiket Kereta Api Yogyakarta ke Surabaya juga bervariasi mulai dari Rp. 115.000.
Berikut kami sajikan daftar lengkap jadwal kereta api dari Yogyakarta menuju Surabaya sesuai gapeka terbaru 2015 yang berlaku mulai 1 April:
No KA | Nama KA | Asal | Tujuan | Kelas | Berangkat | Tiba | Harga Tiket |
44 | Bima | Yogyakarta Tugu | Surabaya Gubeng (SGU) | Eksekutif | 01.05 | 05.48 | 225.000 – 285.000 |
132 | Mutiara Selatan | Yogyakarta Tugu | Surabaya Gubeng (SGU) | Bisnis AC | 00.48 | 05.31 | 155.000 – 205.000 |
50 | Turangga | Yogyakarta Tugu | Surabaya Gubeng (SGU) | Eksekutif Satwa | 03.32 | 08.12 | 210.000 – 280.000 |
84 | Sancaka | Yogyakarta Tugu | Surabaya Gubeng (SGU) | Eksekutif & Bisnis | 06.45 | 11.40 | 115.000 – 210.000 |
6 | Argo Wilis | Yogyakarta Tugu | Surabaya Gubeng (SGU) | Eksekutif Argo | 16.02 | 20.19 | 210.000 – 280.000 |
86 | Sancaka | Yogyakarta Tugu | Surabaya Gubeng (SGU) | Eksekutif & Bisnis | 16.30 | 21.51 | 115.000 – 210.000 |
Kereta api memang menjadi sarana transportasi pilihan karena dianggap lebih aman, nyaman dan harga yang lebih terjangkau. Kereta api juga menyediakan pelayanan yang prima bagi para penumpangnya, termasuk jadwal kedatangan dan keberangkatan yang tepat waktu. Maka dari itu, penting unuk mengetahui update terbaru jadwal kereta api Jogja ke Surabaya.
Hal ini akan memudahkan Anda untuk merencanakan perjalanan Anda dengan lebih baik. Jangan sampai pua Anda ketinggalan kereta api karena tidak mengetahui jadwal terbaru kedatangan dan keberangkatan kereta api.
Mau naik kereta api dari Yogyakarta ke Surabaya?? Melalui situs ini, Anda juga dapat mencari dan menemukan dengan mudah tiket kereta yang paling sesuai dengan kebutuhan Anda. Cukup dengan membuka link http://kereta-api.info/tiket, Anda bisa memesan tiket kereta api secara online sehingga rencana perjalanan Anda lebih mudah dan efektif.