KAI Tawarkan Angkutan Penumpang Rombongan, Apa Saja Syaratnya?
JAKARTA – Bagi sebagian orang, daripada sendirian, bepergian beramai-ramai akan terasa lebih seru. Nah, untuk memfasilitasi kebutuhan tersebut, PT Kereta Api Indonesia (KAI) menawarkan layanan angkutan rombongan untuk pelanggan yang ingin pergi secara berkelompok selain […]